Senin, 08 Juli 2013

Coretan Ku

Diposting oleh Unknown di 19.10 0 komentar




Orang Kecil dan Bung Besar

Diposting oleh Unknown di 19.03 0 komentar
dalam keheningan, kehampaan, ketakutan, kegusaran, dan kegelapan

dalam bingkai panggung dunia saat ini benar-benar berubah
fakta telah menjauh dari jalannya. entah hanya ilusi ataukah memang itu ada. sepertinya dunia lama telah hilang menuju kegelapan yang sempurna. kegelapan yang sempurna itu adalah kebenaran yang diperjualbelikan. disinilah orang kecil dan bung besar hidup.
"orangkecil" berjalan terus menemukan lingkar kebenaran dan tetap berpegang tegung bahwa kebenaran hanya tunggal. tanpa ikatan, kebenaran punya kehendak kebenaran. tetap menjadi "spesial". menuju pada logika yang punya nama. itulah arena bagi "orangkecil".
"bungbesar" menghancurkan perisai jalur kehidupan. tanpa pegangan yang kuat, tetap kuat membangun suatu kepercayaan. dia menjadi penguhuni dunia baru dengan "Q" disetiap langkahnya. orang kecil dan bung besar, mereka penghunibaru dunia ini. dunia lama mereka telah sirna menjadi kepingan masa lalu yang membeku tanpa ada penjelasan.
secepat angin yang berhembus ataukah secepat hewan yang sedang memburu mangsanya, itu tak ada artinya. dunia baru yang diidamkan penghuni lama telah bermetamorfosa menjadi kepingan emas yang berharga. bahkan misteri dunia lama itu telah berubah menjadi kehendak.
satu kehidupan, satu kematian, menjadi bukti konkret kebenaran dunia.
ingat layaknya kisah orang ghilyak. ketika jalan panjang membentak luas tanpa rintangan, mulus. entah kenapa mereka tetap melewati hutan rimbum dengan susunan rapi diikuti oleh kaum wanita dan anak". seaneh dan sebingung langit. itulah orang kesal dan bung besar. tanpa ada batu, mereka tetap menjadi "harimau" bagi dunia "Q" ini.
seperti itulah keheningan yang telah menjadi fakta. tanpa ada yang tahu dan kehendaki. tujuan dari segala sesuatu adalah "kebaikan". benar-benar aneh yah, jalan itu selalu terlihat dipenuhi "orangkecil" yang menjadi saksi akan kebutaan dunia kita. orang kecil dan bung besar tetap tak akan pernah menjadi satu, tak akan pernah menjadi satu tujuan karena dunia mereka telah menjadi "Q" yang gagah berani merenggut dunia asing mereka.

demi bumi, langit, air, keragaman, gelak tawa, penghianatan, pencarian.
kusematkan lambang hijau bertaburan kebenaran padamu . . .
penyelamat dunia yang baru , tak sama, tak satu . . .
 

Persembahan Kana Untuk Dunia Template by Ipietoon Blogger Template | Gadget Review